Kades Keude Linteung, Terima  Mahasiswa KPM UIN Banda Aceh

Kades Keude Linteung, Terima  Mahasiswa KPM UIN Banda Aceh.

 

SUKA MAKMUE . – | ACEH HEBAT.   Keude Linteung Kecamatan Seunagan Timur Kabupaten Nagan Raya,. Terima KPM dari UIN Banda Aceh.

Berdasarkan surat Keterangan dari Kepala Pusat Pengabdian kepada masyarakat (P2M ) UIN Ar-Raniry Banda Aceh. Yang akan mengikuti kuliah pengabdian Masyarakat dari rumah inovatif, terhitung dari tanggal 12 oktober s/d 20 November 2020.

Keuchik Keude Linteung Zainal Abidin turut di dampingi, Kaur,kadus, ketua Pemuda, Bansi Serda Muhammad Hatta, dan dari Polsek Seunagan Timur, Kanit Bimas Bribka Muslem . Senin, 12 /10.

Zainal abidin disaat menerima kedatangan adek -adek Mahasiswa KPM dari UIN Banda Aceh menyampaikan, bahwa dengan hadirnya Adek -Adek KPM di Gampong Keude Linteung , kami dari pihak pemerintah siap untuk membantu.

Dalam situasi Wabah Covid -19 ini mari sama – sama kita mensosialisasi kepada masyarakat , untuk selalu menjaga protokol Kesehatan. Pesan Keuchik Keude Linteung kepada para Mahasiswa.

Intan Novia.ZK salah satu Mahasiswa yang bertugas KPM di Gampong Keude Linteung Kecamatan Seunagan Timur Kabupaten Nagan Raya, kegiatan Kami dari tangal 12 Oktober s/d 20 November.

Dalam kondisi Covid -19 para mahasiswa KPM UIN Banda Aceh pada tahun ini bertugas di desa tingal masing masing tidak dibenarkan untuk berkelompok. Tutup intan. Senin. 12/10 (* )